No Man's Sky: Penebusan Dosa Sebuah Perusahaan Game

Originally published at: No Man's Sky: Penebusan Dosa Sebuah Perusahaan Game - Dingo

No Man’s Sky, atau yang sering disingkat menjadi NMS adalah game garapan Hello Games. Perusahaan game asal Inggris dirilis pada tahun 2016 mendapatkan hype yang luar biasa, namun semua itu menghilang ketika gamenya keluar. Sejarah singkat mengenai Hello Games, perusahaan independen yang bermarkas di Cambridge, Inggris ini didirikan oleh seorang mantan developer untuk Electronic Arts, Sean…