Originally published at: https://dingo.id/download-game-fatal-frame-melawan-hantu-dengan-kamera/
Game Survival Horror memang beraneka macam ragamnya ya? Tapi tahukah kamu bahwa ada satu game survival horror yang mengharuskan kamu memotret hantu? Yap, game itu bernama Fatal Frame dan hari ini Dingo akan membahas tentang game pertama dari seri survival horror ini. Fatal Frame atau yang dikenal dengan judul Zero di Jepang merupakan survival horror…